Pada postingan tanggal
13 Juni 2013 lalu tentang Instalasi dan Konfigurasi Nagios 3 pada Ubuntu 12.04, maka kali ini kita masih membahas tentang Nagios 3 tetapi lebih secara
mendalamnya.
Postingan
kemarin memberitahukan langkah-langkah untuk meng-install Nagios 3 dan
bagaimana agar dapat menampilkan hasil monitoring dari beberapa host dalam satu
jaringan LAN. Host yang dimonitoring berjumlah tiga host pada postingan
sebelumnya. Dan pada postingan ini, saya menambah host menjadi sebanyak 17 host
dalam satu jaringan LAN. Cara penambahan host dapat dilihat pada postingan saya
tentang Instalasi dan Konfigurasi Nagios 3 pada Ubuntu 12.04.
Maka kali ini,
kita akan membahas lebih detil fungsi dari tiap-tiap fitur yang ada pada Nagios
3 tersebut.